Kamis, 20 Maret 2008

EveryBODY-SomeBody-AnyBoDY-NoBody

khususon buat kawan-kawan se kantoran yang mau jadi pemimpin :





Swear saya juga gak tau siapa yang pertama kali mengenalkan falsafah everybody ini ..., baca aja dah!

"Ada empat orang bernama Everybody, Somebody, Anybody dan Nobody. Ada sebuah pekerjaan penting yang harus diselesaikan dan Everybody yakin bahwa Somebody akan mengerjakannya. Anybody dapat mengerjakannya, tetapi Nobody yang mengerjakannya. Somebody menjadi marah karena ini pekerjaan Everybody. Everybody berpikir Anybody dapat melakukannya , namun Nobody menyadari bahwa Everybody tidak akan melakukannya. Cerita ini berakhir dengan Everybody menyalahkan Somebody setelah Nobody melakukan yang dapat dilakukan Anybody"

Jadi friend! kalau jadi pemimpin Anda jangan sekali-kali melempar tanggung jawab yaa ...!

1 komentar:

Mind Transportation mengatakan...

Cak Hasan, yang pasti "there is No Buddies" in this unidealistic world